Minggu, 22 September 2013

SEJARAH BENTENG KUTO BESAK

Sejarah Benteng Kuto Besak

Kuto Besak adalah bangunan keraton yang pada abad XVIII menjadi pusat Kesultanan Palembang. Gagasan mendirikan Benteng Kuto Besak diprakarsai oleh Sultan Mahmud Badaruddin I yang memerintah pada tahun 1724-1758 dan pelaksanaan pembangunannya diselesaikan oleh penerusnya yaitu Sultan Mahmud Bahauddin yang memerintah pada tahun 1776-1803. Sultan Mahmud Bahauddin ini adalah seorang tokoh kesultanan Palembang Darussalam yang realistis dan praktis dalam perdagangan internasional, serta seorang agamawan yang menjadikan Palembang sebagai pusat sastra agama di Nusantara. Menandai perannya sebagai sultan, ia pindah dari Keraton Kuto Lamo ke Kuto Besak. Belanda menyebut Kuto Besak sebagai nieuwe keraton alias keraton baru.

Benteng ini mulai dibangun pada tahun 1780 dengan arsitek yang tidak diketahui dengan pasti dan pelaksanaan pengawasan pekerjaan dipercayakan pada seorang Tionghoa. Semen perekat bata menggunakan batu kapur yang ada di daerah pedalaman Sungai Ogan ditambah dengan putih telur. Waktu yang dipergunakan untuk membangun Kuto Besak ini kurang lebih 17 tahun. Keraton ini ditempati secara resmi pada hari Senin pada tanggal 21 Februari 1797.Berbeda dengan letak keraton lama yang berlokasi di daerah pedalaman, keraton baru berdiri di posisi yang sangat terbuka, strategis, dan sekaligus sangat indah. Posisinya menghadap ke Sungai Musi.Pada masa itu, Kota Palembang masih dikelilingi oleh anak-anak sungai yang membelah wilayah kota menjadi pulau-pulau. Kuto Besak pun seolah berdiri di atas pulau karena dibatasi oleh Sungai Sekanak di bagian barat, Sungai Tengkuruk di bagian timur, dan Sungai Kapuran di bagian utara.Benteng Kuto Besak saat ini ditempati oleh Komando Daerah Militer(Kodam) Sriwijaya.Pembangunan dan penataan kawasan di sekitar Plaza Benteng Kuto Besak diproyeksikan akan menjadi tempat hiburan terbuka yang menjual pesona Musi dan bangunan-bangunan bersejarah. Jika dilihat dari daerah Seberang Ulu atau Jembatan Ampera, pemandangan yang tampak adalah pelataran luas dengan latar belakang deretan pohon palem di halaman Benteng Kuto Besak, dan menara air di Kantor Wali Kota Palembang.Di kala malam hari, suasana akan terasa lebih dramatis. Cahaya dari deretan lampu-lampu taman menciptakan refleksi warna kuning pada permukaan sungai.

KEPULAUAN BAGKA BELITUNG

Kepulauan Bangka Belitung

Bendera Kepulauan Bangka Belitung
Nama: Kepulauan Bangka Belitung | Pulau: Sumatera | Ibukota: Pangkal Pinang
GubernurEko Maulana Ali | Wakil GubernurRustam Effendi (sejak 7 Mei2012)
Kode BPS: 19 | Kode ISO: ID-BB | Kode kendaraan: BN
Kode telepon: 0715-0719 | Kode pos: 33111-33791
Luas: 16.424,14 km2 | Populasi: 1.043.456 jiwa | Kepadatan: 63.53 jiwa/km2
Pembagian administratif: 6 kabupaten dan 1 kota135 kecamatan1.422 desa/kelurahan
Semboyan: Serumpun Sebalai; Bahasa Indonesia: dari darah yang sama, dari tempat yang sama
Flora: Nagasari (Palaquium rostratum)[18]
Fauna: Mantilin (Tarsius bancanus)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://babelprov.go.id | Situs BPS: http://babel.bps.go.id

KALIMANTAN UTARA

Kalimantan Utara

Bendera Kalimantan Utara
Nama: Kalimantan Utara | Pulau: Kalimantan | Ibukota: Tanjung Selor
Gubernur: | Wakil Gubernur: (sejak )
Kode BPS: - | Kode ISO: ID-KU | Kode kendaraan: KT
Kode telepon: 0551-0556 | Kode pos: [[Daftar kodepos di Indonesia|]]
Luas: 71.176,72 km2 | Populasi: 622.350 jiwa | Kepadatan: 8.74 jiwa/km2
Pembagian administratif: 4 kabupaten dan 1 kota47 kecamatan381 desa/kelurahan
Semboyan: Kaltara Yes
Flora: Bakau
Fauna: Gajah Borneo
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: | Situs BPS:

KALIMANTAN UTARA

Kalimantan Utara

Bendera Kalimantan Utara
Nama: Kalimantan Utara | Pulau: Kalimantan | Ibukota: Tanjung Selor
Gubernur: | Wakil Gubernur: (sejak )
Kode BPS: - | Kode ISO: ID-KU | Kode kendaraan: KT
Kode telepon: 0551-0556 | Kode pos: [[Daftar kodepos di Indonesia|]]
Luas: 71.176,72 km2 | Populasi: 622.350 jiwa | Kepadatan: 8.74 jiwa/km2
Pembagian administratif: 4 kabupaten dan 1 kota47 kecamatan381 desa/kelurahan
Semboyan: Kaltara Yes
Flora: Bakau
Fauna: Gajah Borneo
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: | Situs BPS:

KALIMANTAN TIMUR

Kalimantan Timur

Bendera Kalimantan Timur
Nama: Kalimantan Timur | Pulau: Kalimantan | Ibukota: Samarinda
GubernurAwang Faroek Ishak | Wakil GubernurFarid Wadjdy (sejak 17 Desember 2008)
Kode BPS: 64 | Kode ISO: ID-KI | Kode kendaraan: KT
Kode telepon: 0541-0556 | Kode pos: 75111-77573
Luas: 194.849,08 km2 | Populasi: 2.848.798 jiwa | Kepadatan: 14.62 jiwa/km2
Pembagian administratif: 6 kabupaten dan 3 kota119 kecamatan1.453 desa/kelurahan
Semboyan: Ruhui Rahayu (Bahasa Banjar); Bahasa Indonesia: "Keseimbangan sempurna di segala hal berkat ridho Tuhan YME"
Flora: Anggrek hitam (Coelogyne pandurata)[17]
Fauna: Pesut Mahakam (Orcaella brevirostris)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://kaltimprov.go.id | Situs BPS: http://kaltim.bps.go.id

KALIMANTAN TENGAH

Kalimantan Tengah

Bendera Kalimantan Tengah
Nama: Kalimantan Tengah | Pulau: Kalimantan | Ibukota: Palangkaraya
GubernurAgustin Teras Narang | Wakil GubernurAchmad Diran (sejak 4 Agustus 2010)
Kode BPS: 62 | Kode ISO: ID-KT | Kode kendaraan: KH
Kode telepon: 0513-0539 | Kode pos: 73111-74874
Luas: 153.564,50 km2 | Populasi: 2.212.089 jiwa | Kepadatan: 14.4 jiwa/km2
Pembagian administratif: 13 kabupaten dan 1 kota149 kecamatan1.979 desa/kelurahan
Semboyan: Isen Mulang (Bahasa Sangen); Bahasa Indonesia: "Pantang Mundur"
Flora: Tenggaring (Nephelium lappaceum)[16]
Fauna: Kuau Kerdil Kalimantan (Polyplectron schleiermacheri)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://kalteng.go.id | Situs BPS: http://kalteng.bps.go.id

KALIMANTAN SELATAN

Kalimantan Selatan

Bendera Kalimantan Selatan
Nama: Kalimantan Selatan | Pulau: Kalimantan | Ibukota: Banjarmasin
GubernurRudy Ariffin | Wakil GubernurRudy Resnawan (sejak 8 Agustus2010)
Kode BPS: 63 | Kode ISO: ID-KS | Kode kendaraan: DA
Kode telepon: 0511-0527 | Kode pos: 70111-72275
Luas: 36.805,34 km2 | Populasi: 3.626.616 jiwa | Kepadatan: 98.54 jiwa/km2
Pembagian administratif: 11 kabupaten dan 2 kota176 kecamatan1.726 desa/kelurahan
Semboyan: Wadja Sampai Kaputing (Bahasa Banjar); Bahasa Indonesia: "Tetap bersemangat dan kuat seperti baja dari awal sampai akhir"
Flora: Kasturi (Mangifera casturi)[15]
Fauna: Bekantan (Nasalis larvatus)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://kalselprov.go.id | Situs BPS: http://kalsel.bps.go.id

KALIMANTAN BARAT

Kalimantan Barat

Bendera Kalimantan BaratNama: Kalimantan Barat | Pulau: Kalimantan | Ibukota:Pontianak
GubernurCornelis | Wakil GubernurChristiandy Sanjaya (sejak 14 Januari 2008)
Kode BPS: 61 | Kode ISO: ID-KB | Kode kendaraan: KB
Kode telepon: 0564-0568, 0534 | Kode pos:78111-79682
Luas: 115.114,32 km2 | Populasi: 4.395.983 jiwa | Kepadatan: 38.19 jiwa/km2
Pembagian administratif: 12 kabupaten dan 2 kota,660 kecamatan8.513 desa/kelurahan
Semboyan: Akcaya; Bahasa Indonesia: "Tak kunjung binasa"
Flora: Tengkawang tungkul (Shorea stenoptera)[14]
Fauna: Enggang Gading (Rhinoplax vigil)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://kalbar.go.id | Situs BPS:http://kalbar.bps.go.id

JAWA TIMUR

Jawa Timur

Bendera Jawa Timur
Nama: Jawa Timur | Pulau: Jawa | Ibukota: Surabaya
GubernurSoekarwo | Wakil GubernurSaifullah Yusuf (sejak 12 Februari2009)
Kode BPS: 35 | Kode ISO: ID-JI | Kode kendaraan: L, M, N, P, S, W, AE, AG
Kode telepon: 031, 0321-0358 | Kode pos: 60111-69493
Luas: 47.921,16 km2 | Populasi: 37.476.757 jiwa | Kepadatan: 782.05 jiwa/km2
Pembagian administratif: 29 kabupaten dan 9 kota573 kecamatan,8.574 desa/kelurahan
Semboyan: Jer Basuki Mawa Béya (Bahasa Jawa); Bahasa Indonesia: "Kesuksesan membutuhkan pengorbanan"
Flora: Sedap malam (Polyanthes tuberosa)[13]
Fauna: Ayam Bekisar (Gallus varius × Gallus gallus)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://jatimprov.go.id | Situs BPS: http://jatim.bps.go.id

JAWA TENGAH

Jawa Tengah

Bendera Jawa Tengah
Nama: Jawa Tengah | Pulau: Jawa | Ibukota: Semarang
GubernurBibit Waluyo | Wakil GubernurRustriningsih (sejak 22 Agustus2008)
Kode BPS: 33 | Kode ISO: ID-JT | Kode kendaraan: G, H, K, R, AA, AD
Kode telepon: 024, 0271-0299, 0356 | Kode pos: 50111-59583
Luas: 33.987,45 km2 | Populasi: 32.382.657 jiwa | Kepadatan: 952.78 jiwa/km2
Pembagian administratif: 29 kabupaten dan 6 kota621 kecamatan,5.883 desa/kelurahan
Semboyan: Prasetya Ulah Sakti Bhakti Praja (Bahasa Jawa); Bahasa Indonesia: "Berjanji akan berusaha keras dan setia terhadap negara"
Flora: Kantil (Michelia alba)[12]
Fauna: Kepodang Emas (Oriolus chinensis)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://jawatengah.go.id | Situs BPS: http://jateng.bps.go.id

JAWA BARAT

Jawa Barat

Bendera Jawa Barat
Nama: Jawa Barat | Pulau: Jawa | Ibukota: Bandung
GubernurAhmad Heryawan | Wakil GubernurDeddy Mizwar (sejak 13 Juni2013)
Kode BPS: 32 | Kode ISO: ID-JB | Kode kendaraan: D, E, F, T, Z
Kode telepon: 021, 022, 0231-0234, 0251, 0260-0267 | Kode pos:16110-17730, 40111-46475
Luas: 35.244,91 km2 | Populasi: 43.053.732 jiwa | Kepadatan: 1221.56 jiwa/km2
Pembagian administratif: 18 kabupaten dan 9 kota128 kecamatan1.332 desa/kelurahan
Semboyan: Gemah Ripah Repeh Rapih (Bahasa Sunda); Bahasa Indonesia: "Makmur Sentosa Sederhana Rapi"
Flora: Gandaria (Bouea macrophylla)[11]
Fauna: Macan Tutul Jawa (Panthera pardus melas)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://jabarprov.go.id | Situs BPS: http://jabar.bps.go.id

JAMBI

Jambi

Bendera Jambi
Nama: Jambi | Pulau: Sumatera | Ibukota: Jambi
GubernurHasan Basri Agus | Wakil GubernurFachrori Umar (sejak 3 Agustus 2010)
Kode BPS: 15 | Kode ISO: ID-JA | Kode kendaraan: BH
Kode telepon: 0740-0748 | Kode pos: 36111-37573
Luas: 53.509,19 km2 | Populasi: 3.092.265 jiwa | Kepadatan: 57.79 jiwa/km2
Pembagian administratif: 9 kabupaten dan 2 kota65 kecamatan562 desa/kelurahan
Semboyan: Sepucuk Jambi Sembilan Lurah
Flora: Pinang merah (Cyrtostachys renda)[10]
Fauna: Harimau Sumatera (Panthera tigris sumatrae)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://jambiprov.go.id | Situs BPS: http://jambi.bps.go.id

JAKARTA

Jakarta

Bendera Daerah Khusus Ibukota Jakarta
Nama: Daerah khusus ibukota Jakarta | Pulau: Jawa | Ibukota: Jakarta
GubernurJoko Widodo | Wakil GubernurBasuki Tjahaja Purnama (sejak 15 Oktober 2012)
Kode BPS: 31 | Kode ISO: ID-JK | Kode kendaraan: B
Kode telepon: 021 | Kode pos: 10110-14530
Luas: 740,28 km2 | Populasi: 9.607.787 jiwa | Kepadatan: 12978.59 jiwa/km2
Pembagian administratif: 1 kabupaten dan 5 kota78 kecamatan438 desa/kelurahan
Semboyan: Jaya Raya ("Jaya dan Agung")
Flora: Salak condet (Salacca edulis)[9]
Fauna: Elang Bondol (Haliastur indus)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://jakarta.go.id | Situs BPS: http://jakarta.bps.go.id

BENGKULU

Bengkulu
Bendera Bengkulu Nama: Bengkulu | Pulau: Sumatera | Ibukota: Bengkulu
Gubernur: Junaidi Hamzah | Wakil Gubernur: kosong (sejak 17 Desember 2012)
Kode BPS: 17 | Kode ISO: ID-BE | Kode kendaraan: BD
Kode telepon: 0736-0739, 0732 | Kode pos: 38113-39374
Luas: 19.788,70 km2 | Populasi: 1.715.518 jiwa | Kepadatan: 86.69 jiwa/km2
Pembagian administratif: 9 kabupaten dan 1 kota, 154 kecamatan, 1.505 desa/kelurahan
Semboyan:
Flora: Suweg raksasa (Amorphophallus titanum)[7]
Fauna: Beruang madu (Helarctos malayanus)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://bengkuluprov.go.id | Situs BPS: http://bengkulu.bps.go.id

BANTEN

Banten

Bendera BantenNama: Banten | Pulau: Jawa | Ibukota: Serang
GubernurRatu Atut Chosiyah | Wakil Gubernur:Rano Karno (sejak 11 Januari 2012)
Kode BPS: 36 | Kode ISO: ID-BT | Kode kendaraan: A, B
Kode telepon: 021, 0252-0257 | Kode pos:15111-15820, 42111-42455
Luas: 9.018,64 km2 | Populasi: 10.632.166 jiwa | Kepadatan: 1178.91 jiwa/km2
Pembagian administratif: 4 kabupaten dan 4 kota,40 kecamatan348 desa/kelurahan
Semboyan: Iman Taqwa
Flora: Kokoleceran (Vatica bantamensis)[6]
Fauna: Badak Jawa (Rhinoceros sondaicus)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://bantenprov.go.id | Situs BPS: http://banten.bps.go.id

BANTEN

Banten

Bendera BantenNama: Banten | Pulau: Jawa | Ibukota: Serang
GubernurRatu Atut Chosiyah | Wakil Gubernur:Rano Karno (sejak 11 Januari 2012)
Kode BPS: 36 | Kode ISO: ID-BT | Kode kendaraan: A, B
Kode telepon: 021, 0252-0257 | Kode pos:15111-15820, 42111-42455
Luas: 9.018,64 km2 | Populasi: 10.632.166 jiwa | Kepadatan: 1178.91 jiwa/km2
Pembagian administratif: 4 kabupaten dan 4 kota,40 kecamatan348 desa/kelurahan
Semboyan: Iman Taqwa
Flora: Kokoleceran (Vatica bantamensis)[6]
Fauna: Badak Jawa (Rhinoceros sondaicus)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://bantenprov.go.id | Situs BPS: http://banten.bps.go.id

BALI

Bali

Bendera Bali
Nama: Bali | Pulau: Kepulauan Nusa Tenggara | Ibukota: Denpasar
GubernurI Made Mangku Pastika | Wakil GubernurAnak Agung Ngurah Puspayoga (sejak 28 Agustus 2008)
Kode BPS: 51 | Kode ISO: ID-BA | Kode kendaraan: DK
Kode telepon: 0361-0368 | Kode pos: 80111-82262
Luas: 5.561,40 km2 | Populasi: 3.890.757 jiwa | Kepadatan: 699.6 jiwa/km2
Pembagian administratif: 8 kabupaten dan 1 kota57 kecamatan710 desa/kelurahan
Semboyan: Bali Dwipa Jaya (Bahasa Kawi); Bahasa Indonesia: "Pulau Bali Jaya"
Flora: Majegau (Dysoxylum densiflorum)[5]
Fauna: Jalak Bali (Leucopsar rotschildi)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Situs web resmi: http://baliprov.go.id | Situs BPS: http://bali.bps.go.id

ACEH

Aceh

Bendera Aceh
Nama: Daerah khusus Aceh | Pulau: Sumatera | Ibukota: Banda Aceh
GubernurZaini Abdullah | Wakil GubernurMuzakkir Manaf (sejak 25 Juni2012)
Kode BPS: 11 | Kode ISO: ID-AC | Kode kendaraan: BL
Kode telepon: 0641-0659, 0627, 0629 | Kode pos: 23111-24791
Luas: 57.365,09 km2 | Populasi: 4.494.410 jiwa | Kepadatan: 78.35 jiwa/km2
Pembagian administratif: 18 kabupaten dan 5 kota276 kecamatan6.424 desa/kelurahan
Semboyan: Pancacita (Bahasa Sanskerta); Bahasa Indonesia: "Lima cita-cita"
Flora: Bungong Jeumpa (Michelia champaca)[4]
Fauna: Ceumpala Kuneng/
Kucica Ekor Kuning (Trichixos pyrropygus)
Produk domestik regional bruto per kapita: Rp17.124.000
Situs web resmi: http://acehprov.go.id | Situs BPS: http://aceh.bps.go.id

pengertian teknologi

pengertian teknologi

Teknologi adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.
Penggunaan teknologi oleh manusia diawali dengan pengubahan sumber daya alam menjadi alat-alat sederhana. Penemuan prasejarah tentang kemampuan mengendalikan api telah menaikkan ketersediaan sumber-sumber pangan, sedangkan penciptaan roda telah membantu manusia dalam beperjalanan dan mengendalikan lingkungan mereka. Perkembangan teknologi terbaru, termasuk di antaranya mesin cetaktelepon, dan Internet, telah memperkecil hambatan fisik terhadap komunikasi dan memungkinkan manusia untuk berinteraksi secara bebas dalam skala global. Tetapi, tidak semua teknologi digunakan untuk tujuan damai; pengembangan senjatapenghancur yang semakin hebat telah berlangsung sepanjang sejarah, daripentungan sampai senjata nuklir.
Teknologi telah memengaruhi masyarakat dan sekelilingnya dalam banyak cara. Di banyak kelompok masyarakat, teknologi telah membantu memperbaiki ekonomi (termasuk ekonomi global masa kini) dan telah memungkinkan bertambahnya kaum senggang. Banyak proses teknologi menghasilkan produk sampingan yang tidak dikehendaki, yang disebutpencemar, dan menguras sumber daya alam, merugikan dan merusak Bumidan lingkungannya. Berbagai macam penerapan teknologi telah memengaruhi nilai suatu masyarakat dan teknologi baru seringkali mencuatkan pertanyaan-pertanyaan etika baru. Sebagai contoh, meluasnya gagasan tentang efisiensi dalam konteks produktivitas manusia, suatu istilah yang pada awalnynya hanya menyangku permesinan, contoh lainnya adalah tantangan norma-norma tradisional.
bahwa keadaan ini membahayakan lingkungan dan mengucilkan manusia; penyokong paham-paham seperti transhumanisme dan tekno-progresivisme memandang proses teknologi yang berkelanjutan sebagai hal yang menguntungkan bagi masyarakat dan kondisi manusia. Tentu saja, paling sedikit hingga saat ini, diyakini bahwa pengembangan teknologi hanya terbatas bagi umat manusia, tetapi kajian-kajian ilmiah terbaru mengisyaratkan bahwa primata lainnya dan komunitas lumba-lumbatertentu telah mengembangkan alat-alat sederhana dan belajar untuk mewariskan pengetahuan mereka kepada keturunan mereka.